Lift rumah premium ya lift mahal, titik! Eits salah. Banyak lift rumah mahal namun tidak tergolong premium. Dari arti katanya sendiri, premium diartikan sebagai bermutu, berkualitas. Sehingga premium home elevator bisa kita artikan merupakan lift rumah yang berkualitas tinggi, baik dari bahan dan materialnya, tampilan dan visualnya, feature dan kecanggihannya serta layanan purna jualnya!
Bagi sebagian orang, seringkali harga lift murah yang dicari dan menjadi pertimbangan. Terutama jika kebutuhan liftnya adalah untuk ruko, kos-kosan, atau gudang. Lain cerita jika yang kamu butuhkan adalah memasang lift di sebuah restaurant fine dining dengan target market kalangan kelas atas. Atau memasang lift di sebuah klinik kecantikan ternama yang memiliki klien para selebriti ternama Indonesia. Barangkali kamu tinggal di sebuah rumah dengan desain unik, misalnya desain classic mediteranian atau desain scandinavian minimalis. Tentunya kamu tidak bisa asal pasang lift murah tanpa mempedulikan desain, fitur dan juga kehalusan geraknya.
Jika kamu membutuhkan lift rumah berkualitas dengan segala kemewahan dan kelengkapan fiturnya, Kreativ Lift Indonesia menawarkan Swift Lifts, lift rumah dari Swedia yang digerakkan dengan tenaga baterai dan IconLift, lift rumah premium dari Italia. Keduanya dibuat dari bahan premium dengan feature lengkap. Dari segi after sales service dan maintenancenya pun ditangani secara profesional oleh team terlatih dari Kreativ Lift Indonesia. Untuk tampilan, warna dan size, tersedia berbagai opsi yang dapat disesuaikan dengan interior rumah serta seleramu.
Konsultasikan kebutuhan lift rumahmu dengan team Kreativ Lift hari ini, dan dapatkan penawaran harga terbaik!